Header template blog dapat diedit atau dirubah sedemikian rupa sehingga mempunyai tampilan yang berbeda dari header bawaan asli atau standart template blogger atau blogspot.

Mengubah atau mengedit header blog banyak di lakukan oleh blogger untuk memperoleh tampilan blog yang menarik dan berbeda dengan blog lain, sekaligus merupakan kreatifitas positif blogger dalam mengotak atik blognya.
Bagi sebagian blogger, mengubah atau mengedit template blog standart asli bawaan blogspot tidak semudah mengubah template hasil custom dari blogger lainnya (karena sudah terbiasa dengan template custom). Sebab template asli blogspot dalam uraian kode CSS nya banyak berupa variabel - variabel yang membutuhkan pemahaman tersendiri.
Perubahan atau edit yang dapat dilakukan terhadap header blog secara lengkap dapat dibaca pada artikel yang terkait dengan edit header.
Semoga bermanfaat.
Artikel Terkait
- Cara Mengetahui Atau Melihat Ukuran Header Blog
- Mengubah Atau Mengedit Header Template Asli Blogspot
- Mengganti Dan Menghilangkan Tulisan Diposkan Oleh
- Menyembunyikan Navbar Navigasi Bar Pada Blog
- Cara Mengubah Atau Mengedit Body Blog
- Cara Mengetahui Ukuran Header Footer Sidebar Pada Blog
- Mengganti Background Header Blog Dengan Dua Warna
- Mengganti Background Header Blog Dengan Satu Warna
Tidak ada komentar:
Posting Komentar